A. Pengertian Nomina
Nomina sering disebut dengan kata benda adalah semua benda dan semua hal yang dibendakan. Nomina dapat dilihat dari dua segi, yaitu segi semantik dan segi sintaksis. Dari segi semantik nomina adalah kata yang mengacu pada manusia, binatang, benda, dan konsep atau pengertian. Dari segi sintaksis nomina mempunyai ciri-ciri sebagai berikut:
1. Dalam kalimat yang predikatnya verba, nomina cenderung menduduki fungsi subjek, objek, atau pelengkap.
Contoh:
a. Pemerintah Kabupaten Klaten membangun jembatan. Kata Pemerintah...
Home » Archives for December 2013
Friday, December 27, 2013
Subscribe to:
Posts
(
Atom
)